Kekhawatiran
dan Harapan
Kekhawatiran
saya di SD N MINGGIRAN ini adalah dengan
fasilitas yang ada di sd tersebut yang masih agak kurang mendukung untuk
melakukan media ict. Hal ini karena di kelas masih belum di dukung dengan
fasilitas proyektor untuk menampilkan gambaran, dan belum siapnya kami dengan
materi yang akan di buatkan media pembelajaran karena belum begitu menguasainya
materi tersebut.
Harapan
saya semoga sd dapat meningkatkan fasilitasnya untuk menunjang program
pembelajaran berbasis ict dan penguasaan materi semoga dapat segera saya kuasai
agar dalam pembuatan media pembelajaran berbasis ict nantinya saya dapat buat
dengan baik dan maksimal. Hal ini semua utuk menunjang proses pembelajaran yang
baik secara efektif dan efisien di sd tersebut.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar